AC mobil yang pas dan muncul suara yang tidak nyaman adalah masalah besar. Hal ini terjadi karena kompresor AC mobil bocor. Apa saja penyebabnya? Diagnosa apa yang menandakan kompresor AC mobil bocor.

Diagnosa umum

Beberapa diagnosa umum masalah AC yang satu ini dikarenakan oleh kelalaian pemilik mobil dalam:

  • Tidak merawat AC
  • Lalai servis berkala
  • Suara kasar karena mengubah posisi level AC
  • Usia AC yang sudah terlalu lama

Diagnosa teknis

Selain kelalaian dari pemilik mobil, terdapat beberapa masalah teknis yang membuat evaporator menjadi rusak. Berikut beberapa alasannya:

  • Tekanan pada kompresor berkurang
  • Kopling magnet bermasalah
  • Dipicu kebocoran freon AC
  • Oli pelumas yang kurang

Baca juga: Mengenal Air Circulation dan Double Blower Pada AC Mobil

Baca juga: Cara Cek dan Memeriksa Kompresor AC Mobil Jika Diduga Rusak

Informasi Tepat, Urusan Mobil Jadi Cepat langsung ditemukan di situs dan aplikasi Carsworld yang tersedia gratis bagi pengguna Android dan iOS.